Tag Archives: kakao sulteng

Petani Palolo Panen Raya Kakao

Petani Palolo Panen Raya Kakao

Antara – 05 Juli 2015 17:04 WIB

2015-07-05-Petani Palolo Panen Raya Kakao

Metrotvnews.com, Palu: Para petani di Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, kini sedang memasuki masa panen raya kakao. Panen raya ini disambut baik oleh para petani karena bertepatan dengan harga kakao di pasaran yang relatif bagus.

“Hasil panen kali ini sangat mengembirakan,” kata Marthen Sapan, salah satu petani di Desa Sejahtera, Kecamatan Palolo, Minggu 5/7/2015).

Continue reading

Sulteng Intensifikasi 24.700 Hektare Kebun Kakao

Sulteng Intensifikasi 24.700 Hektare Kebun Kakao

Created on Wednesday, 06 May 2015

Palu, (antarasulteng.com) – Dinas Perkebunan Sulawesi Tengah tahun 2015 akan melakukan intensifikasi perkebunan kakao rakyat seluas 24.700 hektare yang tersebar di sembilan Kabupaten di provinsi itu.

“Kabupaten Sigi akan mendapat alokasi terluas yakni 7.150 hektare karena lokasinya dekat dengan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kota Palu yang akan menjadi lokasi industri pengolahan kakao,” kata Kepala Dinas Perkebunan Sulteng Nahyun Biantong usai pertemuan dengan Tim Komisi IV DPR RI di Kantor Gubernur Sulteng di Kota Palu, Senin malam.

Continue reading